Polemik Investasi Miras
Presiden Jokowi telah memutuskan bahwa investasi terkait minuman keras ditutup (lagi), setelah sebelumnya sempat akan dibuka untuk investasi berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 10 Tahun 2021 (Perpres 10/2021).
(more…)
Tahun Depan Lebih Baik?
Tahun 2020 adalah tahun terberat untuk saya pribadi. Berharap tahun 2021 akan lebih baik, tapi tetap bersiap dengan kemungkinan yang lebih buruk.
(more…)
Katanya Kesehatan Nomor 1
Saya sangat mendukung pernyataan Bapak Presiden Jokowi yang bilang fokus pemerintah tetap kesehatan yang nomor satu. Tapi kok selanjutnya saya malah jadi geregetan ya.
(more…)
Cerita di Balik Satu Foto Dari Vietnam
Bulan lalu, seorang teman dari Vietnam bernama Nhan, mengirimkan sebuah fotonya kepada saya. Foto itu menampilkan dirinya sedang berada di atas pasir pantai Da Nang yang berkilau oleh cahaya matahari sore. Sepertinya sangat menyenangkan.
Eit, tunggu dulu! Bukankah situasinya masih pandemi Corona?
(more…)
Darah dan Kewarganegaraan Indonesia
Agnez Mo bilang dia tak punya darah Indonesia? Saya pribadi tak pusing. Tapi jadi penasaran, apakah dia warga negara Indonesia? Kalau iya, dari mana datangnya?
(more…)
Freeport Maunya Apa?
Pemerintah Indonesia bersitegang dengan PT. Freeport Indonesia belakangan ini. Bahkan Freeport mengancam akan menggugat Pemerintah ke arbitrase internasional. Apa latar belakangnya?
Kira-kira masalahnya seperti ini… (more…)Digiproved
Fasilitasi Investasi di Indonesia
Bulan Februari lalu, saya mendapat kesempatan untuk mengikuti pertemuan Trade and Investment Working Group (TIWG) G20 di Berlin, Jerman. Salah satu isu yang dibahas adalah fasilitasi pembentukan investasi.
Di forum tersebut, Delegasi Republik Indonesia menyampaikan beberapa langkah penting yang telah dilaksanakan Pemerintah Indonesia untuk memfasilitasi pembentukan investasi di Indonesia. Apa saja? (more…)Digiproved
Indonesia Sekarang
Indonesia adalah negeri yang terkenal di seluruh dunia. Salah satu penyebabnya adalah penduduknya yang ramah dan selalu terbuka untuk menerima siapa pun yang datang.
Tapi itu dulu.
Sekarang… (more…)Digiproved
Cinta Tanpa Alasan
Pengalaman saya berkunjung ke beberapa kota di negara lain, membuka mata saya bahwa negara lain juga punya banyak hal untuk mendatangkan turis ke negaranya. (more…)Digiproved